Meski kekhawatiran konsumen tentang tarif mereda, konsumen tetap waspada terhadap kondisi bisnis dan pasar tenaga kerja
Yusril menegaskan bahwa perdebatan mengenai mekanisme pemilihan kepala daerah tidak seharusnya disikapi secara hitam-putih.
Peritel barang mewah Saks Global dilaporkan tengah bersiap mengajukan perlindungan kebangkrutan Chapter 11 di AS, paling cepat Minggu (12/1/2026)
Yield obligasi AS tenor dua tahun, yang sensitif terhadap ekspektasi kebijakan suku bunga, naik 3 basis poin menjadi 3,518%
Manajer City Pep Guardiola menyebut Semenyo sebagai pemain “luar biasa” yang telah lama masuk radar klub
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berhasil ditutup di zona hijau pada perdagangan akhir pekan, Jumat (9/1/2026), cermati saham net sell asing.
OJK menyatakan sebanyak 4 perusahaan pembiayaan belum memnuhi kewajiban ekuitas minimum Rp 100 miliar.
Indian rice prices could fall by $15 to $25 per ton by March, as supplies increase from the new-season crop
Lini bisnis asuransi properti masih menjadi penyumbang terbesar pendapatan premi industri asuransi umum.
Wall Street juga mencermati data ketenagakerjaan yang lebih lemah dari perkiraan, penambahan nonfarm payrolls hanya 50.000 pekerjaan pada Desember
Konsumsi domestik menjadi andalan di tengah ketidakpastian global, industri Air Minum Dalam Kemasan (AMDK) siap ekspansi pada 2026
IHSG menguat tipis 0,12% ke level 8.936,75 pada penutupan perdagangan,Jumat (9/1/2026), cermati saham yang diborong asing.
OJK menyetujui pembentukan satu konsorsium terkait asuransi kredit untuk fintech lending. Sejak Desember 2025 OJK produk tersebut dirilis.
SPBU 97% beroperasi, tepatnya sebanyak 151 dari 156 SPBU dan Pertamina memastkan stok BBM-LPG aman di wilayah bencana Sumatra.
Laba bersih industri modal ventura mencapai Rp 579,77 miliar per November 2025. Nilai ini tumbuh 150,98% dibanding periode sama tahun sebelumnya.
Laporan ketenagakerjaan ini menunjukkan pasar tenaga kerja AS masih berada dalam kondisi yang kerap disebut ekonom sebagai no hire, no fire
Selain itu, ketidakpastian ekonomi global, serta memanasnya tensi geopolitik juga kembali membayangi prospek pemulihan ekonomi dunia.
Bulog melipatgandakan stok pangan di wilayah bencana Sumatra. Aceh pegang 64.889 ton beras. Bulog menguasai stok beras nasional 3,35 juta ton.