Pemerintah bergerak merespons gonjang-ganjing di sektor jasa keuangan menyusul mundurnya pejabat OJK hingga Direktur Utama BEI.
Airlangga Hartarto, menegaskan komitmen pemerintah dalam menjaga integritas pasar modal di tengah mundurnya pimpinan BEI dan OJK.
Bursa Efek Indonesia (BEI) dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) akan bertemu dengan MSCI secara daring pada Senin (2/2) esok.
Bursa Efek Indonesia (BEI) menegaskan bahwa pihaknya akan mengumumkan pejabat sementara (Pjs) direktur utama pada Senin (2/2/2026).
Nvidia berencana untuk melakukan investasi besar ke OpenAI, mungkin investasi terbesar yang pernah dilakukan, kata CEO Jensen Huang.
Danantara) menepis kabar burung mengenai rencana perombakan pengurus atau direksi di jajaran Himpunan Bank Milik Negara (Himbara).
PT PP (Persero) Tbk (PTPP) kembali mencatatkan pencapaian di awal tahun 2026 dengan memperoleh proyek baru di sektor gedung pemerintahan.
Setidaknya satu orang tewas dan 14 luka-luka dalam ledakan di pelabuhan Bandar Abbas, Iran selatan, pada hari Sabtu (31/1).
Presiden Prabowo Subianto memberikan arahan tegas guna menyikapi gonjang-ganjing di pasar modal tanah air belakangan ini.
Hasil Thailand Masters 2026 Babak Semifinal Sabtu (31/1), 6 wakil Indonesia menembus partai final dan menyegel 2 gelar juara.
Great Eastern General Insurance Indonesia (GEGI) menilai perpanjangan insentif PPN DTP hingga 2026 jadi momentum positif bagi pertumbuhan asuransi
Mahendra Siregar sebelum pengunduran dirinya, menegaskan bahwa OJK akan melakukan reformasi secara keseluruhan secara cepat, tepat dan efektif.
Aktivitas Gunung Ile Lewotolok di Kabupaten Lembata, Nusa Tenggara Timur (NTT), kembali meningkat.
Sejumlah pejabat pemerintahan mendatangi Wisma Danantara, Sabtu (31/1/2026) malam untuk membahas tentang kursi kosong pimpinan BEI dan OJK.
Sebuah ledakan terjadi di pelabuhan Bandar Abbas, Iran selatan, pada hari Sabtu (31/1), hingga kini belum diketahui penyebab ledakan tersebut.
Menteri manajemen darurat Tiongkok, Wang Xiangxi, sedang diselidiki atas dugaan pelanggaran serius terhadap disiplin dan hukum.
Meski jutaan transaksi digital terjadi, banyak nasabah Livin' Mandiri belum tahu fitur krusial ini. Lindungi aset dan maksimalkan keuntungan Anda.
Israel melakukan serangan udara terberatnya di Gaza dalam beberapa minggu terakhir pada hari Sabtu (31/1/2026) dan menewaskan 26 orang.
Tera Data Indonusa (AXIO) melihat prospek kinerja tahun ini dengan sikap optimis. Manajemen menilai pasar Indonesia telah memasuki fase baru