Sinopsis & Jadwal Attack on Titan: The Final Season Part 2 Episode 20

Kamis, 27 Januari 2022 | 13:47 WIB   Penulis: Arif Budianto
Sinopsis & Jadwal Attack on Titan: The Final Season Part 2 Episode 20

ILUSTRASI. Sinopsis & Jadwal Attack on Titan: The Final Season Part 2 Episode 20


Jadwal Attack on Titan: The Final Season atau Season 4 Part 2 Episode 20

Sesuai dengan jadwal seperti biasanya, Attack on Titan: The Final Season atau Season 4 Part 2 episode 20 akan tayang pada hari Senin, 31 Januari 2022 mulai pukul 00:35 WIB.

Nonton Attack on Titan: The Final Season atau Season 4 Part 2 lewat platform streaming anime legal, seperti iQIYI, WeTV, Viu, hingga Bstation/Bilibili. Lengkap dengan subtitle Indonesia, tersedia pilihan resolusi hingga Full HD yang jernih.

Jangan sampai terlewat, ya! Hal-hal mengejutkan apa lagi yang bakal muncul di episode terbaru Attack on Titan: The Final Season atau Season 4 Part 2 ini?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Editor: Arif Budianto
Terbaru