Spotify Pie hingga Receiptify, Cara Unik Share Lagu Spotify di Media Sosial

Kamis, 09 Juni 2022 | 15:03 WIB   Penulis: Arif Budianto
Spotify Pie hingga Receiptify, Cara Unik Share Lagu Spotify di Media Sosial

ILUSTRASI. Spotify Pie hingga Receiptify, Cara Unik Share Lagu Spotify di Media Sosial.


Cara membuat Receiptify Login Spotify

  • Kunjungi link Receiptify berikut ini: https://huangdarren1106.github.io/. Silahkan gunakan kombinasi tombol Ctrl+C dan Ctrl+V untuk copy dan paste link tersebut ke browser.
  • Setelah website terbuka, pilih Log in with Spotify.
  • Silahkan login dengan akun Spotify Anda, pilih AGREE jika muncul opsi tersebut.
  • Setelah berhasil login, Anda dapat menampilkan daftar lagu Receiptify satu bulan terakhir (Last Month), enam bulan terakhir (Last 6 Month) dan sepanjang waktu (All Time).
  • Struk berisi daftar lagu Spotify nantinya akan muncul, pilih Download Image untuk menyimpan gambar tersebut lalu bagikan ke media sosial.

Itulah dua cara unik membagikan Playlist hingga daftar lagu Spotify favorit Anda melalui Spotify Pie Chart yang lagi viral hingga Receiptify yang tampilannya unik.

Anda mau coba yang mana? Silahkan ikuti petunjuk di atas, mudah, kok, ketika Anda langsung mencobanya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Editor: Arif Budianto
Terbaru