Hati-hati! Tergiur giveaway di internet bisa bahayakan HP Android Anda

Rabu, 02 September 2020 | 13:21 WIB   Penulis: Arif Budianto
Hati-hati! Tergiur giveaway di internet bisa bahayakan HP Android Anda

ILUSTRASI. Hati-hati! Tergiur giveaway di internet bisa bahayakan HP Android Anda


Berikut 56 aplikasi Android berbahaya yang disuntikan pada giveaway atau kupon gratis yang beredar di internet:

  • Billie Eilish Tickets
  • Coupons APK
  • Crypto Converter
  • Coupons for Stores
  • Coupony
  • DatingCodes
  • Discount Coupon
  • Free Boots
  • Free Pair
  • Free Teeth hitening
  • Free Whitening Kit
  • Free Star Shoes
  • Imagine Tickets
  • Get Free Shoes
  • Get Free Shoes
  • Get Free Sneakers
  • Get Free Sneakers
  • Free Tickets
  • Medisave
  • My Free Boots
  • My Free Sneakers
  • My Free Shoes
  • My Coupon
  • Sample Coupon
  • Sneakers for Free
  • Shoes for Free
  • Take Coupon
  • Top Bonuses
  • Try and Buy
  • Your Free Sneakers
  • YFS: Your Free Sneakers
  • Your Free Shoes
  • YourFreeSneakers
  • Your Free Sneakers
  • Wi-Fi Audio
  • Game Hints
  • Best Game Hints
  • Tutorials for Gamers
  • Hot Coupon
  • Best Coupon
  • Your Coupon
  • Bonus Coupon
  • Coupons for You
  • Top Coupon
  • Get Star Boots
  • RSG Chess
  • Star Boots
  • Star Shoes
  • Boots for Free
  • Get Star Sneakers
  • DiscountCoupon

Baca Juga: Microsoft boyong anti virus bawaannya Windows Defender ke HP Android

Beberapa aplikasi tersebut memang ada yang mirip atau bahkan persis namanya. Soalnya, pihak yang di belakang aplikasi yang menciptakan malware itu sama.

Sekali lagi, jangan sampai tergiur giveaway atau kupon gratis di internet. Periksa terlebih dahulu, apakah memang benar atau iklan semata yang tidak jelas.

Jika terlanjur dan mendapati aplikasi tersebut di HP Android Anda, segeralah hapus. Cara menghapusnya juga sangat mudah, tinggal masuk ke pengaturan, lalu pilih Apps. Temukan aplikasi yang berbahaya tersebut.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Editor: Arif Budianto

Terbaru