Marvel Studios siapkan 4 film terbaru tahun 2021, Black Widow hingga Spider-Man 3

Senin, 08 Maret 2021 | 16:11 WIB   Penulis: Mega Putri
Marvel Studios siapkan 4 film terbaru tahun 2021, Black Widow hingga Spider-Man 3

Poster film Black Widow, film terbaru Marvel Studios yang dijadwalkan tayang tahun 2021.


 

Spider-Man: No Way Home

Spider-Man: No Way Home

 

Disusul oleh film Spider-Man: No Way Home yang dibintangi Tom Holland. Spider-Man: No Way Home akan melanjutkan cerita usai identitas Spider-Man terungkap di akhir film Spider-Man: Far From Home. 

 

Foto terbaru film ini menunjukkan Peter Parker yang siap beraksi lagi dengan teman-temannya. Spider-Man: No Way Home diprediksi akan fokus pada cerita multiverse. 

 

Apalagi, Alfred Molina pemeran karakter jahat Doctor Octopus dari Spider-Man 2 (2004) kabarnya bergabung di film Spider-Man ini. Begitu juga dengan Jamie Foxx pemeran Electro dari The Amazing Spider-Man 2 (2014). 

 

Film Spider-Man: No Way Home akan tayang 17 Desember 2021. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Editor: Mega Putri
Terbaru