Simak 4 tips atasi uban tanpa merusak kulit kepala

Jumat, 21 Agustus 2020 | 15:14 WIB Sumber: Kompas.com
Simak 4 tips atasi uban tanpa merusak kulit kepala

Ilustrasi Uban


3. Minyak rambut

Minyak rambut alami yang dibuat dari campuran minyak kelapa dan daun kari juga diyakini bisa membantu mencegah uban prematur. Campur saja kedua bahan ini sambil sedikit meremas daun karinya agar ekstraknya keluar.

Aplikasikan minyak rambut ini secara teratur agar rambut jadi lebih sehat, dan warna hitamnya jadi lebih tahan lama. Baca juga: Pakai Jus Bayam untuk Jaga Kesehatan Kulit, Ini Caranya

Baca Juga: Unik banget, spesies lalat baru mirip karakter film Marvel Deadpool, Thor, Loki

4. Jus bayam

Cara terbaik untuk membuat rambut tetap berwarna hitam dan mencegah penuaan dini di rambut adalah dengan menggunakan jus bayam. Aplikasikan jus bayam ke rambut dan kulit kepala, kemudian bilas sampai bersih. Jus ini juga akan menjaga rambut agar tetap lembut dan mengilap. (Glori K. Wadrianto)

 

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "4 Cara Atasi Uban Tanpa Merusak Kulit Kepala"

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Editor: Noverius Laoli

Terbaru