Tim hoki Indonesia dilarang tanding di SEA Games 2019, ada apa?

Rabu, 04 Desember 2019 | 20:30 WIB   Reporter: kompas.com
Tim hoki Indonesia dilarang tanding di SEA Games 2019, ada apa?

ILUSTRASI. Kontingen Indonesia melakukan defile dalam pembukaan SEA Games 2019 di Philippine Arena, Bulacan, Filipina, Sabtu (30/11/2019).


"Kita merasa dirugikan. Akreditasi para atlet sudah keluar dan mereka juga ditampung di hotel. Pertanyaannya, mengapa tidak bisa bermain dan berpartisipasi di SEA Games 2019?," ujar Harry.

"Sebagai Cdm, saya melakukan lobi-lobi juga. Pak Okto selaku Presiden NOC juga (melakukan lobi). Bahkan, Pak Erick Thohir juga karena ketua federasi hokinya adalah teman dia di IOC. Tapi, sampai malam ini tidak ada titik terang," sebutnya.

Penulis: Ferril Dennys

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Tim Hoki Indonesia Dilarang Bertanding di SEA Games 2019"

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Editor: S.S. Kurniawan
Terbaru