Tidak hanya pemain yang bertindak curang dengan memanfaatkan APK Free Fire tak resmi atau menggunakan cheat, Garena juga bakal memberikan hukuman kepada pemain yang toxic.
Pemain toxic adalah sebutan bagi mereka yang cenderung bersikap buruk saat bermain game, termasuk main FF ini. Seperti menyalahkan pemain lain, menggunakan kata kasar berulang kali atau mengumpat, hingga melakukan tindakan lainnya yang membuat player lain tidak nyaman.
Berikut hukuman lainnya untuk pemain Free Fire (FF) yang toxic:
- Rank reset bila bermain satu tim bersama cheater
- Tidak bisa menggunakan mic sementara bila menggunakan kata kasar berulang kali
Baca Juga: Inilah 2 Cara Klaim Code Redeem Genshin Impact Februari 2022, Bisa Lewat Web & Game
Itulah 4 alasan akun Free Fire (FF) terkena banned dan hukuman bagi pemain yang toxic. Bila Anda bertanya-tanya mengapa akun Anda terkena banned, itulah jawaban yang dapat Anda temukan.
Namun demikian, bila Anda yakin tidak melakukan tindakan di atas tetapi akun FF dibanned, segeralah hubungi pihak Garena Free Fire.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News