Soal dan jawaban TVRI SD kelas 4, 5, 6 Kamis 27 Agustus 2020: Seni Membuat Patung

Kamis, 27 Agustus 2020 | 06:20 WIB   Reporter: Barratut Taqiyyah Rafie
Soal dan jawaban TVRI SD kelas 4, 5, 6 Kamis 27 Agustus 2020: Seni Membuat Patung

ILUSTRASI. Siswa SD tengah belajar dari rumah. TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN


Jawaban soal kedua:

Silakan adik-adik mencoba untuk membuat patung manusia dari kertas bubur ya. Ikuti saja langkah-langkah sesuai dengan tayangan video. 

Adapun alat-alat yang diperlukan untuk membuat patung manusia antara lain: 

gunting, ember, kertas koran, kawat kasa, pati kanji, cat warna dan kuas. 

Tahapan membuat:

1. Membuat kerangka patung dari kawat kasa

2. Memotong kertas koran menjadi serpihan kecil

3. Rendam serpihan koran dalam air

4. Angkap rendaman serpihan dan ditumbuk sampai halus

5. Campurkan tepung pati kanji yang berfungsi sebagai perekat

6. Aduk hingga menjadi bubur (jangan terlalu encer)

7. Rekatkan bubur kertas pada kerangka kawat dan bentuk menjadi patung

8. Keringkan dengan cara diangin-anginkan

9. Warnai patung menggunakan cat

Video ketiga:

Soal ketiga:

Buatlah clay dengan langkah-langkah seperti dalam video. Lalu bentuklah clay tersebut sesuai kreativitasmu!

Editor: Barratut Taqiyyah Rafie

Terbaru