Jawaban soal TVRI SD kelas 1-3, Senin 13 Juli 2020: Mengapa harus belajar di rumah?

Senin, 13 Juli 2020 | 04:02 WIB   Reporter: Barratut Taqiyyah Rafie
Jawaban soal TVRI  SD kelas 1-3, Senin 13 Juli 2020: Mengapa harus belajar di rumah?

ILUSTRASI. Seorang anak menyimak pembelajaran yang disiarkan melalui Televisi Republik Indonesia (TVRI) di Kelurahan Gladak Anyar, Pamekasan, Jawa Timur, Senin (13/4/2020). Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) menyiapkan 720 episode untuk penayangan B


 

Jawabannya: 

Sebab saat ini di Indonesia dan di seluruh dunia sedang ada wabah virus corona (Covid-19) yang berbahaya. Dengan belajar di rumah, kita akan terhindar dari penyebaran virus. 

Selain itu, dengan belajar di rumah, kita juga akan membantu program pemerintah untuk memutus rantai penyebaran virus corona. 

Petanyaan 2: Apa saja yang harus kita lakukan di masa new normal atau kebiasaan baru?

Editor: Barratut Taqiyyah Rafie
Terbaru