5. Tidak punya rencana
Rencana adalah sesuatu yang kita susun untuk 10, 15, hingga 20 tahun ke depan. Itu semua adalah langkah menuju segala jenis kesuksesan, terutama kesuksesan finansial.
"95 persen orang miskin dalam studi saya tidak memiliki rencana hidup," ujarnya.
Tanpa sebuah tujuan jangka panjang, kita hanya akan seperti melayang tanpa tujuan.
6. Hidup tidak sehat
Kebiasaan gaya hidup yang tidak sehat, seperti minum alkohol berlebihan, makan tidak sehat, dan jarang olahraga, ternyata juga berpengaruh terhadap potensi kesuksesan seseorang.
Sebab, itu semua adalah " investasi" untuk masa depan yang merugikan. Meski sepertinya tidak berhubungan langsung, namun hidup tidak sehat juga berpotensi membuatmu mengeluarkan banyak uang untuk pengobatan di masa depan. Padahal, itu semua sebetulnya bisa dihindari.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "6 Kebiasaan yang Bikin Sulit Kaya, Menurut Para Triliuner"
Editor : Nabilla Tashandra
Selanjutnya: 6 Tips jitu Warren Buffett untuk melindungi keuangan dari pandemi
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News