4 Drama Korea ringan yang cocok jadi teman selama di kosan

Sabtu, 29 Agustus 2020 | 15:25 WIB   Penulis: Tiyas Septiana
4 Drama Korea ringan yang cocok jadi teman selama di kosan


 

Laughter in Waikiki series

Anda mencari drama Korea ringan dan mengundang tawa? Laughter in Waikiki series bisa membuat Anda terus tertawa. 

Nama lain dari drama Korea ini adalah Eulachaca Waikiki. Drama ini total memiliki 2 seri. 

Drama ini menceritakan sebuah penginapan bernama Waikiki yang terancam bangkrut. Dengan segala kekonyolannya, pemilik penginapan berusaha mempertahankan Waikiki. 

Aktor Lee Ki Kyeong memerankan ikut bermain dalam dua seri tersebut. Selain Ki Kyeong, aktor lain mengalami perubahan. 

Hospital Playlist

Hospital Playlist merupakan drama Korea yang mengambil tema kehidupan dokter. Dengan jumlah episode mencapai 12, drama ini mampu membuat penonton takjub. 

Ceritanya yang ringan dan lucu membuat seri kedua Hospital Playlist sangat dinanti. Seri kedua drama ini direncanakan tayang tahun 2021. Karena ceritanya yang menarik, Hospital Playlist dinobatkan sebagai salah satu drama korea terbaik 2020. 

Editor: Tiyas Septiana

Terbaru