- Kecerdasan naturalis
Anak dengan kecerdasan naturalis lebih senang bermain bersama alam. Mereka mampu "membaca" lingkungannya terutama alam bebas.
Kebanyakan anak dengan kecerdasan manusia ini dengan bermain di luar ruangan. Mereka senang dengan kegiatan yang melibatkan alam dan binatang.
- Kecerdasan intrapersonal
Kecerdasan manusia yang terakhir adalah kecerdasan intrapersonal. Kecerdasan ini merupakan kemampuan untuk memahami diri sendiri. Anak bisa memotivasi diri sendiri dan tidak mudah menyerah.
Baca Juga: Belajar bahasa Inggris asik lewat 5 lagu anak-anak bahasa Inggris ini
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Editor: Tiyas Septiana