Daftar Roster Mobile Legends SEA Games 2023 Kategori Men dari 9 Tim Partisipan

Rabu, 10 Mei 2023 | 16:18 WIB   Penulis: Arif Budianto
Daftar Roster Mobile Legends SEA Games 2023 Kategori Men dari 9 Tim Partisipan

ILUSTRASI. Daftar Roster Mobile Legends SEA Games 2023 Kategori Men dari 9 Tim Partisipan


TURNAMEN MOBILE LEGENDS -  Inilah daftar roster Mobile Legends SEA Games 2023 kategori Men dari 9 tim partisipan. Penasaran dengan roster timnas Indonesia dan yang lainnya? Cek selengkapnya di sini.

Pesta olahraga SEA Games 2023 sedang bergulir, di mana beberapa cabor sedang dipertandingkan. Termasuk cabor esports yang dipertandingkan di SEA Games 2023.

Bagi Anda yang menantikan nomor Mobile Legends: Bang Bang kategori men, kenalan dulu yuk dengan beberapa roster yang akan diturunkan di SEA Games 2023 ini oleh masing-masing negara partisipan.

Berikut ini daftar roster Mobile Legends: Bang Bang di SEA Games 2023.

Baca Juga: Jadwal Grand Final Valorant SEA Games 2023, Timnas Indonesia vs. Singapura

Timnas Mobile Legends Bang Bang Official Roster SEA Games Kamboja 2023

1. Filipina:

  • Canon
  • Sayson
  • Arcangel
  • Requitiano
  • Unigo
  • Macasa

2. Indonesia:

  • Saykots
  • Alberttt
  • S A N Z
  • Branz
  • Kiboy
  • DreamS
  • VYN

3. Kamboja:

  • ATM
  • Detective
  • C Cat
  • Xingg
  • D7
  • Wightnite
  • Zee

4. Laos:

  • Opper.
  • Yourname
  • Agi
  • BisTon
  • TwentyAugust
  • Noumnimm

5. Malaysia:

  • Rippo
  • Garyy
  • Izanami
  • Ciku
  • Xorn
  • Chibi
  • Momo

6. Myanmar:

  • RubyDD
  • Kenn
  • JustiN
  • Zippx
  • Naomi

7. Singapura:

  • Diablo
  • BRAYYY
  • 505
  • Babycakes
  • Lolsie
  • Roy.

8. Timor-Leste:

  • Lawliett
  • Hitokiri
  • Nobskiee
  • ButterFly
  • Phelun
  • Hasbonko
  • Tricia

9. Vietnam:

  • Meow
  • Jowww
  • Fugo
  • Hehehehe
  • GNART
  • Yandere
  • Bier

Dari beberapa negara partisipan di atas, berikut ini hasil drawing pembagian grup MLBB SEA Games 2023 kategori men.

Hasil pembagian grup Mobile Legends: Bang Bang SEA Games 2023 (Men)

Grup A:

  • Filipina
  • Laos
  • Malaysia
  • Timor-Leste
  • Vietnam

Grup B:

  • Indonesia
  • Kamboja
  • Myanmar 
  • Singapura

Baca Juga: Novaria Mobile Legends, Kapan Hero Mage Terbaru ini Rilis? Ini Penjelasan Skill

Jangan sampai terlewat, pertandingan Mobile Legends: Bang Bang SEA Games 2023 kategori men ini akan berlangsung mulai 12 Mei 2023 mendatang. Berikan dukungan terhadap para atlet Mobile Legends: Bang Bang di Indonesia agar bisa menyumbangkan emas di ajang SEA Games 2023 ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Editor: Arif Budianto

Terbaru